Rabu, Februari 09, 2022

 Jangan pernah kita merasa hebat dan menganggap diri kita lebih istimewa dari orang lain, karena ketika kita merasa hebat dan istemewa maka secara alami kita akan memiliki pandangan yang terbatas tentang diri kita sendiri. Itu artinya, kita akan buta terhadap kekurangan dan masalah yang ada di dalam diri kita sendiri.


Dan apa bila kita tidak bisa mengetahui kekurangan yang ada di dalam diri sendiri, maka sangat mustahil kita bisa memperbaiki diri dan kekurangan tersebut.


Orang yang melihat dirinya sebagai orang yang istimewa sebenarnya lebih buruk daripada orang buruk yang selalu memiliki keinginan untuk terus memperbaiki diri menjadi lebih baik."

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Admin;
Copyright @Catatan Edwan Ansari